ULASAN2

Video ini mempunyai judul "Why You Should NOT Use RAID 5 Storage ( But Use RAID 6! )" dan mempunyai URL:http://youtu.be/A2OxG2UjiV4 dan dibuat oleh channel ThioJoeTech dan dibuat pada 23 September 2015 dan mempunyai durasi 7 menit 55 detik dan telah dilihat oleh 129,472 orang di Youtube.

Video ini pertama-tama mereview tentang jenis-jenis RAID yang sudah ada, seperti RAID 0, RAID 1, RAID 5 dan RAID 6. Lalu, ThioJoe menjelaskan alasan dia mengapa kita dianjurkan untuk tidak memakai RAID 5. Sebenarnya, konsep RAID 5 dan 6 hampir sama. Tetapi, ada perbedaan yang signifikan yang membuat RAID 5 sangat tidak dianjurkan.

Raid 5 mempunyai konsep untuk menyebar bagian tiap backup (parity) di setiap drive yang kita pakai. RAID 6 mempunyai konsep yang sama tetapi mempunyai dua parity. yang membuat RAID 5 kalah dari RAID 6 adalah ketika terjadi URE (Unrecoverable Read Error). Jika ingin membangun hard drive ulang, kita tidak mau URE terjadi. RAID 6 bisa terhindar dari masalah tersebut karena mempunyai parity yang lebih banyak.

Menurut saya, video ini cukup informatif. Video ini juga menjelaskan kelebihan dan kekurangan RAID yang ada. Orang yang berbicara di video juga mempunyai cara bicara yang pas untuk belajar. Video juga di bantu oleh gambar-gambar agar kita lebih mengerti apa yang dijelaskan orang tersebut.

GITHUB Account: regensa18
URL Ulasan: http://regensa.blogspot.co.id/2017/12/ulasan2.html
URL Youtube: http://youtu.be/A2OxG2UjiV4 (7:55)
Pemetaan: week09
Revisi Pertama: 1 Desember 2017
Revisi Terakhir: 6 Desember 2017

Comments

Popular posts from this blog

RANKING10

ULASAN1